
Bola.net - Sebuah dukungan diberikan Wayne Rooney kepada Jesse Lingard. Ia menilai sang playmaker bisa jadi pemain yang krusial bagi Manchester United di musim depan.
Lingard saat ini kembali membela Manchester United. Setelah sang playmaker dipinjamkan ke West Ham selama enam bulan.
Kemarin, Lingard dimainkan melawan Derby County. Sang playmaker menunjukkan penampilan yang apik dan nyaris mencetak gol di laga pra musim yang digelar di Pride Park itu.
Rooney mengaku terkesan melihat permainan sang pemain. "Jesse adalah pemain yang fantastis," ujar Rooney kepada Sky Sports.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Modal Bagus
Rooney mengakui bahwa ia cukup terkesan melihat aksi Lingard selama berada di West Ham.
Ia percaya masa peminjaman itu bakal jadi modal yang bagus bagi Lingard untuk membuktikan kemampuannya di Old Trafford.
"Dia benar-benar tampil dengan luar biasa saat dipinjamkan ke West Ham. Terkadang pemain sepertinya membutuhkan peminjaman seperti ini untuk menghidupkan karirnya lagi,"
Bisa Tampil Apik
Rooney juga optimistis bahwa Lingard bisa bicara banyak di skuat Manchester United di musim depan.
Ia menilai sang playmaker bisa bersaing dengan pemain-pemain MU lainnya untuk menjadi starter di musim depan.
"Dia telah diberikan kesempatan untuk kembali ke tim Manchester United dan saya yakin ia bisa bersaing di musim depan," ujarnya.
Kontrak Menipis
Kontrak Lingard di Old Trafford akan berakhir di tahun 2022.
Manchester United dilaporkan ingin memberikan kontrak baru untuk sang playmaker.
(Sky Sports)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Ternyata Ngebet Donny van de Beek
Liga Italia 19 Juli 2021, 21:24
-
MU dan Man City Sama-sama Oke untuk Jadi Pelabuhan Baru Danny Ings
Liga Inggris 19 Juli 2021, 20:40
-
Double Combo! Usai Varane, MU Coba Datangkan Kalidou Koulibaly?
Liga Inggris 19 Juli 2021, 20:20
-
Bukan ke Barcelona, Saul Niguez Lebih Dekat Gabung MU?
Liga Inggris 19 Juli 2021, 20:10
-
Manchester United Bekuk Derby County, Solskjaer Semringah
Liga Inggris 19 Juli 2021, 20:00
LATEST UPDATE
-
Update Ranking BWF 2025: Para Pebulu Tangkis Indonesia di Peringkat Berapa?
Bulu Tangkis 20 November 2025, 08:51
-
Apes! Niat Tambal Sulam Skuad, Bek Muda Barcelona Justru Divonis Cedera Parah
Liga Spanyol 20 November 2025, 08:42
-
Bintang PSG Fabian Ruiz Buka Suara: Saya Ingin Pensiun di Real Betis!
Liga Spanyol 20 November 2025, 08:35
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 20 November 2025, 08:34
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Las Vegas 2025 di Vidio, 21-23 November 2025
Otomotif 20 November 2025, 08:32
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 20 November 2025, 08:32
-
Daftar Pembalap JuniorGP 2025: Veda Ega Pratama Jadi Wakil Indonesia
Otomotif 20 November 2025, 08:32
-
Jadwal Lengkap JuniorGP 2025: Ada Veda Ega Pratama Lho!
Otomotif 20 November 2025, 08:32
-
Otomotif 20 November 2025, 08:32

-
3 Pemain Terbaik Premier League Versi Rooney: 1 Pemain MU, Haaland Tersisih
Liga Inggris 20 November 2025, 04:38
-
Solusi untuk Manchester United: Jadikan Eks Pemain Arsenal Pengganti Sesko yang Cedera
Liga Inggris 20 November 2025, 04:20
-
Derby Milan: Ancaman Nyata dari Bangku Cadangan Inter Milan yang Siap Mengubah Laga
Liga Italia 20 November 2025, 04:16
-
Kostas Tsimikas dan 2 Laga Ajaib yang Bisa Mengubah Masa Depannya di Anfield
Liga Inggris 20 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37

























KOMENTAR