Marouane Fellaini menyusul absen hingga tahun depan setelah mengalami cedera punggung dan pergelangan tangan. Hari ini, kabar terbaru menyebutkan bahwa kondisi striker Danny Welbeck diragukan untuk bisa turun dalam laga kontra Hull City di KC Stadium (26/12).
Jika striker asal Inggris ini benar absen, maka MU akan memiliki masalah di lini depan. Sepeninggal Van Persie, Wayne Rooney yang kabarnya tidak sepenuhnya fit dipaksakan bermain dalam laga kontra West Ham akhir pekan lalu. Praktis saat ini tinggal Javier Hernandez striker United yang berada dalam kondisi bugar.
Meski demikian, nama Welbeck tetap tercantum dalam skuat yang diboyong David Moyes untuk melawat ke Hull. Berikut daftar lengkap skuat away United di laga Boxing Day:
De Gea, Lindegaard, Johnstone, Rafael, Smalling, Ferdinand, Evans, Evra, Vidic, Fabio, Valencia, Nani, Jones, Fletcher, Cleverley, Giggs, Anderson, Young, Zaha, Januzaj, Rooney, Welbeck, Kagawa, Hernandez. (tds/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menang Dramatis, Rooney Salut Spirit Setan Merah
Liga Inggris 26 Desember 2013, 23:10
-
Review: Comeback Manis United di Kandang Macan
Liga Inggris 26 Desember 2013, 21:40
-
Mau Reus, United Harus Bayar 40 Juta
Liga Champions 26 Desember 2013, 20:41
-
MU Siap Hargai Koke Lebih Tinggi Ketimbang Fellaini
Liga Champions 26 Desember 2013, 16:10
-
'Pergantian Manajer Tak Hilangkan Mental Juara MU'
Liga Inggris 26 Desember 2013, 14:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR