Striker Inggris itu bergabung dengan Arsenal dari Manchester United pada tahun 2014 silam. Namun, sampai sejauh ini Welbeck kesulitan menampilkan permainan terbaiknya karena masalah kebugaran.
Pemain berusia 27 tahun itu juga harus menghadapi persaingan dari Alexandre Lacazette dan Pierre-Emerick Aubameyang di lini depan. Karenanya, masa depan Welbeck di Emirates Stadium saat ini tengah diragukan.
Welbeck sepertinya tidak masuk dalam rencana Unai Emery pada musim depan. Oleh karena itu, Parlour berpikir kalau Welbeck bisa hengkang dari Arsenal dalam waktu dekat. (tsr/ada)
Komentar Parlour
“Banyak persaingan untuk mendaatkan tempat dan dia berada di usia yang sangat perlu bermain setiap minggu.
"Dia adalah aset penting bagi Arsenal yang masuk dari bangku cadangan karena keserbagunaannya, tetapi dia tidak punya kemampuan finishing untuk berada di atas pemain-pemain seperti Aubameyang, Lacazette, Ozil, atau Mkhitaryan."
Statistik Welbeck
Video Menarik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dengan 15 Juta Pounds, Welbeck Diyakini Bisa Tinggalkan Arsenal
Liga Inggris 21 Juli 2018, 23:10 -
Parlour Dambakan Chiellini di Arsenal
Liga Inggris 21 Juli 2018, 12:32 -
Masih Penting, Emery Diminta Pertahankan Ramsey di Arsenal
Liga Inggris 21 Juli 2018, 11:42 -
Legenda Arsenal Inginkan Max Meyer di Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Juli 2018, 11:00 -
Lichtsteiner Diharapkan Bisa Jadi Mentor Bellerin di Arsenal
Liga Inggris 21 Juli 2018, 09:59
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR