Bermain melawan klub masa kecilnya sendiri, Welbeck mengaku tetap mengeluarkan seluruh kemampuannya. Hal itu memang terbukti, dengan sang striker mencetak gol kemenangan Arsenal yang menghantarkan The Gunners ke semi final.
"Kembali ke Old Trafford sebagai lawan terasa aneh. Saya rasa yang paling terasa adalah saat saya melakukan pemanasan di sisi lain lapangan, hal itu terasa sangat aneh." tutur Welbeck kepada BBC.
"Namun saya menganggap laga tersebut seperti laga biasa. Anda harus fokus pada pertandingan, bukan keadaan. Jelas saat itu saya kembali ke klub yang membesarkan saya, kembali ke hadapan fans yang dulu mendukung saya, dan bermain melawan kawan lama saya." pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Depay Sudah Dihubungi MU dan Liverpool? Ini Jawaban PSV
Liga Inggris 19 April 2015, 19:58 -
Terry Lega Wayne Rooney Jadi Gelandang Lawan Chelsea
Liga Inggris 19 April 2015, 19:33 -
Pelukan Juan Mata Pada Pemain Chelsea di Stamford Bridge
Open Play 19 April 2015, 19:19 -
David Moyes Akui Wayne Rooney Nyaris Gabung Chelsea
Liga Inggris 19 April 2015, 18:31 -
Hazard Senang Golnya ke Gawang MU Menangkan Chelsea
Liga Inggris 19 April 2015, 18:30
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR