Pemain Inggris mengalami cedera lutut di akhir musim lalu dan sejak saat itu ia tidak pernah bermain untuk The Gunners.
Welbeck lantas menjalani operasi di bulan September dan diperkirakan bisa bermain kembali di awal tahun depan.
"Ini sulit, ini adalah cedera pertama yang membuat saya absen begitu lama. Saya sudah menjalani operasi dan setelah itu masih menunggu beberapa bulan. Di awal-awal, saya tak bisa melakukan apapun. Ini amat sulit. Untungnya ada banyak kawan dan keluarga yang membantu saya," tutur Welbeck pada laman resmi klub.
"Anda bangun di pagi hari dan tahu Anda harus menjalani sesi latihan ganda di gym. Ini tidak mudah, namun jika Anda lihat sisi positifnya, saya belajar banyak dari ini. Ketika saya kembali bermain nanti, saya akan bermain lebih baik." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Welbeck Terhormat Pernah Dibimbing Ferguson dan Wenger
Liga Inggris 11 Desember 2015, 21:53
-
Wenger: Alexis Sanchez Kembali Sebelum Natal
Liga Inggris 11 Desember 2015, 19:00
-
Wenger Datangkan Wanyama ke Arsenal Januari?
Liga Inggris 11 Desember 2015, 18:54
-
Wenger: Saya Tidak Akan Beli Benzema
Liga Inggris 11 Desember 2015, 18:01
-
Badai Cedera, Arsenal Tetap Pasif di Bursa Transfer
Liga Inggris 11 Desember 2015, 17:47
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR