Sang manajer belum lama ini dibuat kesal, usai The Gunners dipaksa tumbang 1-2 di tangan West Brom, setelah mereka sebelumnya sempat unggul terlebih dulu lewat gol Olivier Giroud.
Hasil itu membuat tim kini merosot ke peringkat empat klasemen, tertinggal dua angka dari Leicester City.
"Itu memang benar dan saya tidak menampik hal tersebut. Saya merasa kami bermain terlalu santai ketika sudah unggul 1-0," tutur Wenger pada reporter.
"Dan hal tersebut terus terjadi meski kami punya beberapa pemain berpengalaman di skuat. Anda tidak bisa katakan bahwa lini belakang kami tak berpengalaman. Namun saya bisa merasakan itu dari luar, alih-alih terus menekan, kami menjadi lebih lemah." [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pires Khawatirkan Gaya Defensif Olympiakos dan Zagreb
Liga Champions 23 November 2015, 23:12
-
Prediksi Arsenal vs Dinamo Zagreb 25 November 2015
Liga Champions 23 November 2015, 15:59
-
Istri Martial Mengira Suaminya Main di Arsenal!
Bolatainment 23 November 2015, 13:17
-
Flamini: Kegagalan Penalti Cazorla Tak Perlu Dipermasalahkan
Liga Inggris 23 November 2015, 07:50
-
Wenger Anggap Arsenal Remehkan Tim Kecil
Liga Inggris 23 November 2015, 07:04
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR