Bola.net - - Arsene Wenger mengatakan pada semua suporter bahwa timnya membutuhkan semua dukungan yang ada, untuk memastikan mereka bisa meraih trofi musim ini.
Dua kekalahan beruntun sepertinya sudah membuat kans juara Gunners sama sekali tertutup di Premier League, dan hal ini membuat para suporter kian tak sabar melihat tim kesayangan mereka.
Kontrak Wenger akan habis di akhir musim dan sang manajer terus di bawah tekanan, karena Arsenal tidak pernah lagi menjadi juara liga sejak 2004. Namun sang manajer mengklaim timnya masih bisa bersaing di tiga kompetisi.
Pemain Arsenal saat pemanasan
"Kami masih bisa bersaing di Premier League, Liga Champions, dengan laga besar menanti dan juga masih ada Piala FA. Kami ingin bermain bagus di tiga kompetisi itu dan itulah mengapa penting bagi kami untuk kembali fokus dan membuat fans mendukung tim, karena ini adalah fase yang amat penting," tutur Wenger menurut Goal International.
"Fans kami sudah amat konsisten dan memiliki level ekspektasi yang tinggi, seperti saya. Namun saya rasa itu tidak terlalu jelas. Anda tidak bisa jadi fans hingga Selasa kemarin dan tidak lagi menjadi fans di akhir pekan, itu tidak masuk akal."
"Kami bersaing dengan United, City, Liverpool, mereka juga punya ekspektasi dan sejarah yang panjang. Kami harus terus solid. Selain itu masih ada Tottenham, semua fans mendukung tim kesayangan mereka. Saya ingin fans ada di belakang tim. Namun di saat yang sama, saya juga tahu bahwa ini semua akan tergantung pada kualitas penampilan kami."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thomas Tuchel Tanggapi Rumor Latih Arsenal
Liga Inggris 10 Februari 2017, 21:38 -
Ini Respon Keown Terkait Rumor Wenger Ganti Cech
Liga Inggris 10 Februari 2017, 21:01 -
Liverpool vs Tottenham Diprediksi Berakhir Imbang
Liga Inggris 10 Februari 2017, 20:42 -
Performa Arsenal Tak Stabil, Ini Dalih Wenger
Liga Inggris 10 Februari 2017, 17:36 -
Wenger Tuntut Pemain Arsenal Bersatu Kalahkan Hull
Liga Inggris 10 Februari 2017, 15:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR