Sebelumnya Sahin beberapa kali diberitakan segera bergabung dengan salah satu klub Premier League, setelah hanya melakoni dua kali pertandingan liga bersama Los Blancos sejak kedatangannya dari Borussia Dortmund.
Kabar lain menyebutkan bahwa Sahin akan menjadi bagian dalam klausul transfer kepada pihak Tottenham, untuk proses kepindahan Luka Modric ke Madrid. Namun rencana tersebut urung dilaksanakan karena Sahin mengaku lebih suka bertahan di Santiago Bernabeu.
Pelatih Madrid Jose Mourinho baru-baru ini menyatakan ketersediaan Sahin di bursa transfer. Mou juga menyarankan pemain internasional Turki itu untuk segera mencari klub lain, demi menyelamatkan karier sepak bolanya.
Situasi tersebut tampaknya menimbulkan rumor yang mengatakan bahwa The Gunners sudah memasukkan Sahin ke dalam skuad pra musim mereka di China. Namun hal itu segera dibantah oleh Arsene Wenger.
"Kami tidak menambah siapa pun (pemain) hari ini, laporan ini salah. Kami tidak merekrut siapa pun saat ini, kami tidak mendekati siapa pun. Anda tidak pernah tahu apa yang terjadi selanjutnya," bantah Wenger.
Wenger menambahkan bahwa jadwal pra musim klubnya hanya akan digunakan sebagai persiapan tim musim depan, bukan mengurusi tiap pemain secara individu. (sky/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coentrao: Benfica Layak Menang
Liga Spanyol 28 Juli 2012, 20:00
-
'Modric Ditakdirkan Berjodoh Dengan Madrid'
Liga Spanyol 28 Juli 2012, 15:00
-
Wenger Bantah Kesepakatan Peminjaman Sahin
Liga Inggris 28 Juli 2012, 13:00
-
Mourinho Anggap Enteng Kekalahan dari Benfica
Liga Spanyol 28 Juli 2012, 12:12
-
Madrid Digasak Benfica di Eusebio Cup
Liga Spanyol 28 Juli 2012, 11:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR