Bahkan saat Arteta merayakan ulang tahunnya yang ke 32 pada 26 Maret 2014 silam, sejumlah suporter mengusir sang pemain secara terang-terangan di halaman Facebook resmi klub. Ditambah lagi dengan rumor pendekatan Arsenal terhadap sejumlah gelandang tengah di bursa transfer mendatang, karir Arteta dianggap sudah habis di Emirates Stadium.
Tak ingin rumor tersebut terus berhembus, Wenger akhirnya memberikan konfirmasinya.
"Saya menyukai Arteta karena kualitas yang ia miliki, kemampuan untuk fokus, komitmen, dan mental juaranya. Saya memiliki respek yang tinggi terhadap apa yang ia berikan musim ini," tegas The Professor seperti dilansir Sky Sports.
"Saat ini ia tengah menjalani periode sulit, namun dengan profesionalisme dan tekad yang ia miliki, saya pikir Mikel masih memiliki beberapa musim lagi untuk tetap bersaing di level tertinggi."[initial]
Baca Juga
- Menurut Sol Campbell, Inilah Penyebab Arsenal Kembali Gagal Juara
- Arsenal Incar Youngster 14 Tahun Milik WBA
- Mertesacker Yakin Ozil Bangkit Lebih Kuat Pasca Cedera
- Giroud Ikrarkan Sumpah Setia Bersama Arsenal
- Vermaelen Minta Arsenal Lupakan Piala FA
- Arteta Akui Dirinya Tak Enjoy Bermain Sepakbola
- Wenger Sanjung Efek Instan Hadirnya Ramsey
- Cazorla: Arsenal Tak Punya Mental Juara
- Inilah Rayuan Cazorla Untuk Bujuk Casillas Gabung Arsenal
- Wenger Kritik Sistem Peminjaman Pemain di Inggris
- Realistis, Wenger Sebut Gelar Juara Sudah Bukan Prioritas Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mertesacker Anggap Arsenal Memang Tidak Pantas Juara
Liga Inggris 29 April 2014, 22:44
-
Mertesacker: Kekalahan Away Bunuh Arsenal
Liga Inggris 29 April 2014, 21:44
-
Agen FIFA Ini Benarkan Ozil Akan Ditukar Dua Pemain Barca
Liga Champions 29 April 2014, 20:29
-
Arteta Senang Kerinduan Arsenal Kepada Ozil Sudah Terobati
Liga Inggris 29 April 2014, 13:03
-
Misi Belum Usai, Wenger Haramkan Arsenal Bersantai
Liga Inggris 29 April 2014, 12:51
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR