Bola.net - - Arsene Wenger sudah mengatakan pada manajer bahwa Alex Iwobi masih bisa bermain lebih bagus lagi di masa mendatang.
Sang winger masuk ke tim utama sejak musim lalu dan sukses mempertahankan tempatnya hingga kini. Iwobi pun juga mendapat kepercayaan di timnas Nigeria.
Dan manajer Gernot Rohr mengatakan bahwa Wenger sudah mengatakan padanya untuk mengharap yang lebih baik lagi dari pemain berusia 20 tahun.
"Ketika saya bertemu dengan Arsene Wenger bulan lalu, kita bicara mengenai Iwobi dan ia mengatakan bahwa ia akan bisa bermain lebih bagus lagi dari sekarang," tutur Rohrt di Daily Star.
"Dia adalah sosok yang percaya diri. Dia tidak takut untuk melakukan trik baru di sesi latihan dan juga pertandingan. Dia hanya bisa menjadi lebih baik, momen terbaiknya masih belum tiba."
Iwobi sendiri sudah membuat 14 penampilan di klub musim ini, namun belum mencetak satu pun gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bek Muda Arsenal Idolakan Sergio Ramos
Liga Inggris 16 November 2016, 21:54
-
Arsenal Harap-Harap Cemas Nantikan Kondisi Alexis Sanchez
Liga Inggris 16 November 2016, 20:21
-
Parlour: Sanchez Kunci Arsenal Kalahkan MU
Liga Inggris 16 November 2016, 15:01
-
Nasri Akui Tak Dengarkan Nasihat Transfer Wenger
Liga Inggris 16 November 2016, 14:30
-
Parlour: Dibantai MU 1-6, Momen Wenger Kehilangan Kesabaran
Liga Inggris 16 November 2016, 14:05
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR