Pada pertandingan tersebut, The Gunners memang tampil efektif dalam melakukan serangan dan sangat kuat dalam membangun pertahanan mereka.
Tiga gol kemenangan The Gunners pun lahir lewat sebuah skema yang efektif, melalui Alexis Sanchez, Theo Walcott dan Mesut Ozil.
"Ini adalah performa tim yang luar biasa. Kami bermain dengan semangat dan kecepatan dan pergerakan kolektif. Selalu di jalur positif dan berkomitmen," ujarnya usai pertandingan.
"Pemain bertahan kami melakukan pekerjaan mereka benar-benar bagus hari ini. Anda tak bisa mengatakan satu pemain tak berada di level tepat mulai dari Petr Cech hingga Alexis Sanchez," sambungnya.
"Kami ingin memulai dengan kuat dengan kecepatan tinggi dan cara yang berkomitmen. Kami ingin konsisten dalam memberi tekanan tak peduli skornya. Kami melakukannya sangat baik di babak pertama. Sementara di babak kedua naik turun dan itu bisa dipahami," tambahnya.
"Idealnya anda ingin pertandingan sempurna dan anda tak pernah mendapatkannya. Kami hampir mendapatkannya di babak pertama dan itu tak buruk. Sepakbola tak peduli sejarah dan peringatan sesuatu, tapi sepakbola adalah tentang hari ini. Hari ini kami memiliki performa bagus," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Bantai Chelsea, Ozil: London is Red!
Liga Inggris 25 September 2016, 11:37
-
Rival Melaju Mulus, Conte Tak Peduli
Liga Inggris 25 September 2016, 11:16
-
Serobot Jatah Penalti, Wenger Jewer Sanchez
Liga Inggris 25 September 2016, 08:30
-
Wenger: Dari Cech Hingga Sanchez Main Luar Biasa
Liga Inggris 25 September 2016, 07:30
-
Conte Tak Mau Bicarakan Blunder Gary Cahill
Liga Inggris 25 September 2016, 04:34
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR