Pada bursa transfer musim panas nanti, Wenger akan dibekali dengan modal 150 juta pounds. 30 juta pounds sudah digunakan untuk membeli Granit Xhaka baru-baru ini.
Masuk bulan Juli nanti, Wenger dipercaya akan kembali sibuk belanja. Alvaro Morata, Gonzalo Higuain, dan Lewandowski merupakan pemain yang katakan menjadi daftar belanja Arsenal. Di antara pemain ini, Hartson ingin Wenger mendatangkan Lewandowski yang disebut bisa menjadi seperti Thierry Henry.
"Saya rasa dia akan menggunakan 150 juta pounds musim panas nanti, saya sangat yakin," ucap Hartson pada Daily Star.
"Saya ingin ia mendapatkan Lewandowski, pemain yang bisa bermain seperti Henry. Pemain yang banyak bergerak dan selalu hadir, bisa mencetak gol dengan kepala, dengan kaki kiri dan kanan dan dengan tembakan voli. Saya rasa semua orang suka dengannya," paparnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright: Ferguson, Anda Dulu Harusnya Rekrut Saya!
Liga Inggris 24 Mei 2016, 22:11
-
Distribusi Uang Premier League, Arsenal Paling Banyak
Liga Inggris 24 Mei 2016, 22:08
-
Cech: Ozil Bisa Antar Arsenal Juara Musim Depan
Liga Inggris 24 Mei 2016, 20:46
-
Wenger Diharapkan Beli Lewandowski dengan Modal 150 Juta
Liga Inggris 24 Mei 2016, 18:01
-
Wenger Yakin Arteta Akan Jadi Pelatih Hebat
Liga Inggris 24 Mei 2016, 17:38
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR