Arsenal dikabarkan dalam waktu dekat akan mendapatkan gelandang FC Basel, Mohamed Elneny. Nama gelandang asal Mesir ini sendiri telah lama dikaitkan dengan The Gunners.
Namun tampaknya suporter Arsenal harus rela timnya tak banyak berbelanja di bursa transfer kali ini. Pasalnya, Wenger mengisyaratkan Elneny menjadi satu-satunya pemain baru pada Januari ini.
"Saya percaya bahwa langkah selanjutnya adalah mendapatkan Tomas Rosicky kembali, Danny Welbeck, Alexis Sanchez dan Jack Wilshere dan mungkin kami akan mendapatkan satu pemain (Elneny)" kata Wenger seperti dilansir Four Four Two.
"Secara keseluruhan, saya pikir kami tak memiliki pemain baru yang cedera, jadi saya tak khawatir. Bila kami memiliki sejumlah pemain cedera lagi, maka pilihan semakin sedikit," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tribut Arsene Wenger Untuk David Bowie
Bolatainment 11 Januari 2016, 22:48
-
Wenger Prediksi Klub-klub EPL Akan Aktif Belanja Januari Ini
Liga Inggris 11 Januari 2016, 22:20
-
Henry: Klub Besar Tak Rekrut Kante Karena Kritikan Fans
Liga Inggris 11 Januari 2016, 21:43
-
Wenger: Messi Akan Raih Ballon d'Or
Liga Inggris 11 Januari 2016, 18:11
-
West Ham Ingin Datangkan Mikel Arteta dari Arsenal
Liga Inggris 11 Januari 2016, 15:26
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR