Dalam pertandingan yang berakhir dengan skor imbang 0-0 di Britannia, pemain asal Wales sempat beberapa kali diteriaki 'walking with a limp' atau 'berjalan terpincang-pincang', sebagai bentuk sindiran terhadap cedera yang sempat menimpa Ramsey beberapa bulan silam.
Usai pertandingan berakhir, Wenger mengatakan pada Daily Star: "Saya tidak banyak mendengarkan hal tersebut. Saya hanya fokus pada pertandingan.
"Saya menutup rapat telinga saya dan itu adalah cara terbaik untuk menghadapinya. Saya tidak tahu apa yang harus dilakukan mengenai hal tersebut, saya tidak bisa memberikan pengaruh apapun. Saya tidak tahu apa yang harus Anda lakukan pada umumnya, untuk menghadapi hal seperti ini.
"Ketika orang-orang berkumpul, kadang mereka lupa tanggung jawab mereka sebagai seorang pribadi. Mungkin ketika Anda berada di rumah dan menonton sendirian, hal ini lebih bisa ditolerir." [initial]
(dst/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tak Minati Aleksandr Kokorin
Liga Inggris 18 Januari 2016, 19:14
-
Henderson Puji Aksi Allen dan Benteke Kontra Arsenal
Liga Inggris 18 Januari 2016, 17:27
-
Firasat Arteta Mengatakan Tahun Ini Arsenal Bakal Juara
Liga Inggris 18 Januari 2016, 17:01
-
Jack Butland, Angin Segar Bagi Masa Depan Penjaga Gawang Inggris
Liga Inggris 18 Januari 2016, 15:21
-
Elneny dan Kiprah Pemain Mesir di Premier League
Editorial 18 Januari 2016, 13:39
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR