Ozil dan Sanchez terikat kontrak di klub hingga Juni 2018, namun laporan yang beredar belakangan ini mengatakan keduanya akan memberikan komitmen jangka panjang di Emirates dalam waktu dekat.
Namun demikian, Wenger mengatakan pada Goal International: "Tidak, sama sekali tidak. Kami masih belum mencapai apapun dengan mereka."
Terkait performa Sanchez yang menurun belakangan ini, Wenger menambahkan: "Ia baru kembali dari cedera. Saya percaya ia harus berjuang keras untuk memberikan yang terbaik. Di babak kedua melawan Manchester United, ia amat positif dan menggembirakan. Kami tidak ingin ia kehilangan rasa percaya diri dan terus berjuang dengan keras."
Arsenal akan bermain melawan Swansea City di Premier League tengah pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ihwal Cedera, Cazorla Bantah Perkataan Wenger
Liga Inggris 2 Maret 2016, 23:01
-
Arsenal Siapkan Dana Untuk Transfer Gundogan
Liga Eropa Lain 2 Maret 2016, 20:58
-
Welbeck Senang Rashford Bobol Gawang Arsenal
Liga Inggris 2 Maret 2016, 20:29
-
Karim Bellarabi Pikat Arsenal, MU, dan Liverpool
Liga Inggris 2 Maret 2016, 18:16
-
Diminati Arsenal, Havard Nordtveit Tak Ingin Gegabah
Liga Inggris 2 Maret 2016, 18:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR