Rodriguez adalah sosok pemain yang mencuri perhatian di Piala Dunia 2014 kemarin. Ia tampil impresif dan sukses membawa Kolombia melaju hingga babak perempat final. Ia juga akhirnya menjadi top skorer turnamen tersebut dengan torehan enam gol.
Tak pelak lagi, performa pemain 22 tahun itu langsung membuatnya dikait-kaitkan dengan sejumlah klub besar macan Real Madrid dan Manchester United. Wenger pun mengatakan bahwa Rodriguez bakal hengkang dari Monaco tak lama lagi.
"Saya yakin itu benar (bahwa Rodriguez terlalu besar bagi Monaco). Kenapa? Karena seorang pemain seperti itu susah dipertahankan ketika ada klub seperti Real Madrid dan Barcelona FC yang mengintainya. Dan tanpa diragukan lagi akan ada orang-orang yang akan menyaksikannya bermain dan berpikir untuk merekrutnya," terang Wenger pada beIN Sports.
"Apakah tahun ini dia akan pindah? Jelas tidak karena dia bersama Monaco dan klub tersebut akan bermain di Liga Champions musim depan dan mereka merupakan klub besar di Prancis. Namun, jelas semusim atau dua musim lagi dia bakal meminta untuk pindah ke klub lain," cetusnya. [initial]
Kabar Lainnya:
- Rekan James Rodriguez Ucapkan Selamat Atas Golden Boot
- James Rodriguez Ucapkan Terima Kasih Atas Golden Boot
- Siapkan Jalan Rodriguez, Madrid Buang Di Maria ke PSG
- James Rodriguez Raih Golden Boot Piala Dunia 2014
- Mata Tertutup, Rodriguez Mantap Pilih Madrid
- Valderrama Sebut Rodriguez Layak Dihargai Mahal
- Valderrama Anggap Rodriguez Pantas Main di Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pasukan Real Madrid Kembali Berlatih
Liga Spanyol 15 Juli 2014, 23:28
-
Kroos: Gabung Madrid? Anda Lebih Tahu dari Saya
Liga Spanyol 15 Juli 2014, 13:54
-
Madrid dan Monaco Bicarakan Skema Tukar Tambah Untuk Rodriguez
Liga Champions 15 Juli 2014, 13:20
-
Kroos Tiba, Casemiro Dikirim ke Portugal?
Liga Spanyol 15 Juli 2014, 12:57
-
Jika Varane Pergi, El Real Bidik Martinez
Liga Spanyol 15 Juli 2014, 12:47
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR