Pada musim panas ini Wenger melakukan sejumlah belanja pemain untuk memperkuat timnya. Ia mendatangkan beberapa nama-nama beken seperti Lucas Perez, Granit Xhaka, Shkodran Mustafi ke London Utara pada musim panas ini.
Wenger sendiri mengaku bingung untuk menentukan starter karena para pemainnya punya kualitas yang sama bagusnya. "Kami memainkan pertandingan yang bagus kontra Hull City dan Nottingham Forest. Saya percaya bahwa semua pemain saya pada saat ini sangat berhak untuk menjadi starter jadi saya harus memutuskannya hari ini" ungkap Wenger kepada Website resmi Arsenal.
"Para pemain telah memberikan respon yang baik selama sesi latihan. Saya selalu merasa kesulitan untuk menentukan komposisi tim yang bermain karena setiap pemain kami bermain dengan baik seperti yang mereka peragakan saat pertandingan melawan Nottingham Forest"
"Saat ini kami punya tim yang seimbang dan jauh lebih dewasa. Di setiap posisi ada 'pertarungan' untuk memperebutkan satu tempat di tim saya dan itu sangat positif" tutup pelatih asal Prancis tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Menyesal Gagal Dapatkan Diego Costa
Liga Inggris 24 September 2016, 23:40
-
Conte: Saya Tidak Takut Dipecat
Liga Inggris 24 September 2016, 16:50
-
Conte: Guardiola Lebih Unggul? Dia Hanya Dapat Tim Yang Lebih Mudah
Liga Inggris 24 September 2016, 14:50
-
Ljungberg Jagokan Arsenal Bekuk Chelsea
Liga Inggris 24 September 2016, 14:10
-
Liga Inggris 24 September 2016, 12:10

LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR