Bola.net - - Arsene Wenger mengaku ia sempat dibikin tegang menunggu keputusan wasit kala berkonsultasi menggunakan VAR, dalam laga leg pertama semifinal Piala Liga antara dan di Stamford Bridge semalam.
Due dua klub London tersebut berakhir dengan skor imbang 0-0, di mana tuan rumah sempat dominan di babak kedua.
Menjelang laga berakhir, Danny Welbeck sempat melanggar Cesc Fabregas di kotak terlarang. Wasit Martin Atkinson kemudian menghentikan laga dan berkonsultasi dengan petugas VAR, yang diuji cobakan FA di kompetisi Piala Liga.
Namun sang pengadil kemudian memutuskan tidak ada penalti dan Wenger, yang menyaksikan laga dari tribun karena hukuman dari FA, mengaku sempat merasa tegang.
Chelsea vs Arsenal
"Saya tidak melihat tayangan ulangnya di TV. Mereka membuat keputusan itu, jadi kami harus menghormatinya," tutur Wenger di Sky Sports.
"Saya khawatir proses semacam ini akan memakan waktu terlalu lama. Saya kira mereka tidak terlalu yakin apakah itu benar-benar bukan penalti dan mereka seperti terus melihatnya berulang-ulang."
Leg kedua akan dimainkan di Emirates dua pekan mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rudiger Mengaku Tak Khawatir Meski Morata Masih Paceklik Gol
Liga Inggris 11 Januari 2018, 23:30
-
Courtois Minta Chelsea Jadi Lebih Sadis
Liga Inggris 11 Januari 2018, 21:50
-
Gagal Rekrut Van Dijk, Chelsea Diklaim Tak Bakal Menyesal
Liga Inggris 11 Januari 2018, 19:30
-
Andy Carroll Dirasa Bukan Tipe Pemain Yang Cocok Bagi Chelsea
Liga Inggris 11 Januari 2018, 19:02
-
Eks Chelsea Ini Sorot Performa Hazard Kontra Arsenal
Liga Inggris 11 Januari 2018, 18:37
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR