Bola.net - - Manajer Arsenal Arsene Wenger mengakui bahwa timnya membuang peluang penting saat kalah dari di laga derby London Utara.
Arsenal harus mengakui keunggulan tuan rumah dengan skor 1-0 dalam lanjutan kompetisi Premier League di Wembley, Sabtu, malam. Gol tunggal Harry Kane memastikan tim tamu harus pulang dengan tangan hampa.
Hasil ini membuat Tottenham merangsek ke posisi ketiga di klasemen sementara Premier League. Wenger mengatakan bahwa timnya memiliki peluang untuk mendapatkan kemenangan di babak pertama.
"Penguasaan bola 50/50 pada dasarnya dalam pertandingan ini. Pertandingan seharusnya selesai pada babak pertama bagi saya. Kami membuang kesempatan saat serangan balik," kata Wenger seperti dilansir Sports Mole.
"Babak kedua kami seharusnya kalah di awal pertandingan dengan lebih dari satu gol. Kami tidak stabil oleh gol dan mereka punya dua atau tiga peluang yang seharusnya bisa mereka konversi.
"Di bagian akhir pertandingan kami seharusnya bisa kembali 1-1. Secara keseluruhan, perasaan saya campur aduk karena sepanjang babak pertama, dengan sedikit kualitas kami bisa memenangkan pertandingan ini."
Arsenal akan bermain melawan Ostersunds di leg pertama pertandingan Liga Europa pada babak 32 besar di tengah pekan depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bobol Gawang Arsenal, Harry Kane Lebih Tajam dari Messi
Liga Inggris 11 Februari 2018, 23:06 -
Vardy, Duri Bagi Para Raksasa Premier League
Liga Inggris 11 Februari 2018, 16:19 -
Satu-satunya Kemenangan Tottenham di Italia
Liga Champions 11 Februari 2018, 06:30 -
Liga Champions 11 Februari 2018, 06:00
-
Wenger Sesalkan Arsenal yang Buang-Buang Peluang
Liga Inggris 11 Februari 2018, 03:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR