Bagi Wenger Arsenal bukan cuma sukses membawa pulang trofi, tetapi juga menunjukkan permainan yang bagus. Arsenal memang tampil mendominasi dan akhirnya mengalahkan City tiga gol tanpa balas.
"Ada dua hal penting yang terjadi hari ini. Yang pertama adalah kami berhasil memenangkan trofi, meski bukan trofi besar. Yang kedua adalah kami berhasil menunjukkan permainan yang bagus. Saya bahagia," tukas Wenger seperti dilansir AFP.
Wenger kini ingin agar anak asuhnya bisa menunjukkan permainan yang sama bagusnya di Premier League. Ia berharap para pemainnya bisa menunjukkan kepercayaan diri yang sama besarnya seperti ketika menghadapi City tadi.
"Hasil ini membuktikan bahwa jika tim kami bermain fokus, kami bisa memenangkan pertandingan liga. Kami ingin pergi ke setiap pertandingan dengan kepercayaan diri yang sama besarnya." (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vieira Sambut Kehadiran Mangala di City
Liga Inggris 11 Agustus 2014, 23:20
-
Minim Bermain, Sinclair Ancam Hengkang Dari City
Liga Inggris 11 Agustus 2014, 22:05
-
Cazorla Bantah Akan Tinggalkan Arsenal Musim Ini
Liga Inggris 11 Agustus 2014, 21:17
-
Pellegrini: Mangala Bisa Jadi Bek Terbaik Eropa
Liga Inggris 11 Agustus 2014, 20:30
-
Mangala Gabung Manchester City Demi Trofi
Liga Inggris 11 Agustus 2014, 19:33
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR