
Bola.net - - Arsene Wenger memperingatkan para pemain bintangnya, Alexis Sanchez, Mesut Ozil, dan Alexandre Lacazette, bahwa mereka harus terus menunjukkan performa apik untuk bisa mempertahankan tempat di barisan starter.
Ketiga pemain tersebut untuk kali pertama tampil bersama sebagai starter, ketika menang 5-2 atas Everton di Goodison Park pekan lalu.
Masing-masing ikut mencetak gol dan membantu Gunners mengklaim tiga angka penuh, usai sebelumnya sempat tertinggal dulu lewat gol Wayne Rooney.
Namun Wenger memperingatkan bahwa ketiga pemain itu tidak bisa bersantai karena tim London Utara memiliki persaingan yang amat ketat di tim utama.
Mesut Ozil.
"Ozil, Alexis, dan Lacazette amat efisien di Everton dan mereka harus efisien di akhir pekan ini. Tidak ada solusi yang pasti, kami menjalani pekerjaan di mana kompetisi amat penting dan jika memang itu bekerja, maka kami harus memastikan itu tetap bekerja untuk mempertahankan posisi mereka," tutur Wenger menurut Sportsmole.
Arsenal, yang baru memastikan lolos ke 8 besar Piala Liga dengan menyingkirkan Norwich City, akan bermain melawan Swansea City di Premier League akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Alasan Terbesar Kolasinac Tambatkan Hati di Arsenal
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 14:55
-
Wenger Tertekan, Pemilik Arsenal Salahkan Suporter Fanatik
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 14:15
-
Kebiasaan Buruk Arsenal Bersama Wenger Akan Terus Berlanjut
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 13:50
-
United dan Arsenal Inginkan Winger Barcelona Ini
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 13:40
-
Messi Anggap Coutinho Tak Lebih Hebat dari Ozil
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 13:10
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR