
Bola.net - - Arsene Wenger memperingatkan para pemain bintangnya, Alexis Sanchez, Mesut Ozil, dan Alexandre Lacazette, bahwa mereka harus terus menunjukkan performa apik untuk bisa mempertahankan tempat di barisan starter.
Ketiga pemain tersebut untuk kali pertama tampil bersama sebagai starter, ketika menang 5-2 atas Everton di Goodison Park pekan lalu.
Masing-masing ikut mencetak gol dan membantu Gunners mengklaim tiga angka penuh, usai sebelumnya sempat tertinggal dulu lewat gol Wayne Rooney.
Namun Wenger memperingatkan bahwa ketiga pemain itu tidak bisa bersantai karena tim London Utara memiliki persaingan yang amat ketat di tim utama.
Mesut Ozil.
"Ozil, Alexis, dan Lacazette amat efisien di Everton dan mereka harus efisien di akhir pekan ini. Tidak ada solusi yang pasti, kami menjalani pekerjaan di mana kompetisi amat penting dan jika memang itu bekerja, maka kami harus memastikan itu tetap bekerja untuk mempertahankan posisi mereka," tutur Wenger menurut Sportsmole.
Arsenal, yang baru memastikan lolos ke 8 besar Piala Liga dengan menyingkirkan Norwich City, akan bermain melawan Swansea City di Premier League akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Alasan Terbesar Kolasinac Tambatkan Hati di Arsenal
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 14:55 -
Wenger Tertekan, Pemilik Arsenal Salahkan Suporter Fanatik
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 14:15 -
Kebiasaan Buruk Arsenal Bersama Wenger Akan Terus Berlanjut
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 13:50 -
United dan Arsenal Inginkan Winger Barcelona Ini
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 13:40 -
Messi Anggap Coutinho Tak Lebih Hebat dari Ozil
Liga Inggris 27 Oktober 2017, 13:10
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR