Chelsea sedang terpuruk saat ini. Pasukan Jose Mourinho itu tampil belepotan sejak awal musim ini. Dari delapan laga di Premier League, The Blues hanya berhasil menang dua kali dan meraih hasil imbang dua kali. Sisanya berakhir dengan kekalahan.
John Terry cs pun kini terpuruk di peringkat 16 klasemen EPL dengan koleksi 8 poin saja. Mereka juga hanya terpisah satu strip saja dari zona degradasi. Walau tengah terpuruk, namun Wenger mengaku tak memperhatikan nasib rivalnya tersebut. Ia menegaskan lebih fokus pada anak-anak asuhnya saja.
"Saya tak tahu (jika Chelsea terlempar dari perburuan gelar juara). Saya juga tak peduli dengan hal itu. Kekhawatiran saya tertuju pada tim saya sendiri dan apa yang bisa kami lakukan," tegas Wenger seperti dilansir The Sport Review. [initial]
Baca Juga:
- Wenger Harap Ozil Konsisten Tampil Brilian
- Hadapi Watford, Wenger Mungkin 'Proteksi' Sanchez
- Wenger Tegaskan Arsenal Tak Takut Hamburkan Uang
- Arteta: Adalah Keistimewaan Bekerja Dengan Wenger
- Wenger Konfirmasi Sanchez Tak Terpengaruh 'Santet'
- Welbeck: Jangan Salahkan Wenger
- Wenger Ungkap Syarat Utama Pemain Baru Arsenal
- Big Sam Sebut Wenger Arogan
- Wenger Sebut Atmosfer Emirates Senjata Utama Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Tak Peduli Chelsea Terpuruk
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 23:42
-
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Aston Villa
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 16:21
-
Prediksi Chelsea vs Aston Villa 17 Oktober 2015
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 16:20
-
Fabregas: Tak Ada Yang Senang Dengan Posisi Chelsea Sekarang
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 14:30
-
'Chelsea Takkan Kecewa dengan Amelia'
Liga Inggris 15 Oktober 2015, 14:24
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR