Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger baru-baru ini melayangkan pembelaan kepada pemainnya, Granit Xhaka. Wenger menyebut Xhaka bukanlah pemain yang kasar melainkan ia masih menyesuaikan diri dengan liga baru.
Xhaka yang didatangkan Wenger pada musim panas lalu memang terkenal sebagai salah satu pemain yang kasar. Terakhir kali ia memberikan 'hadiah' penalti kepada Bournemouth saat The Gunners ditahan imbang tim tuan rumah dengan skor 3-3.
Wenger sendiri menampik bahwa Xhaka memang seorang pemain yang kasar, karena menurutnya Xhaka hanya tengah berusaha menemukan permainan terbaiknya di liga yang baru. "Ketika anda melihat seluruh pertandingan, dia [Xhaka] bukanlah seorang pemain yang kotor," beber Wenger kepada Soccerway.
"Secara keseluruhan saya puas dengan evolusi permainannya saat bertahan. Memang betul ia tidak melakukan tekel dengan baik, sehingga ia sering menggunakan kakinya. Dia juga menggunakan tubuhnya dengan baik dengan baik untuk memenangkan duel dan ia bisa pulih dan berlari dengan cepat saat ia ketinggalan bola."
"Secara keseluruhan ia lebih fokus untuk bertahan daripada sebelumnya. Ia juga berkembang dengan sangat pesat saat menyerang." tutup pelatih asal Prancis tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nicholas: Arsenal Harus Jual Sanchez Jika Sikapnya Tak Berubah
Liga Inggris 7 Januari 2017, 22:01
-
Coquelin: Xhaka Pemain yang Komplit
Liga Inggris 7 Januari 2017, 21:00
-
PSG Targetkan Alexis Sanchez dan Weigl
Liga Inggris 7 Januari 2017, 20:00
-
Wenger Bantah Mertesacker Segera Comeback
Liga Inggris 7 Januari 2017, 13:10
-
Wenger Konfirmasi Segera Perpanjang Kontrak Mertesacker dan Cazorla
Liga Inggris 7 Januari 2017, 12:50
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR