Yang paling ditunggu kehadirannya tentu saja sosok Dimitri Payet dan Manuel Lanzini.
"Kabar gembira bahwa Dimitri Payet lebih cepat dari seharusnya. Dia akan berlatih setelah lawan Aston Villa (26/12) bersama pelatih fisik. Payet mungkin ambil bagian saat jumpa Liverpool (02/01) yang akan memberi dampak besar bagi kami," urai pelatih West Ham, Slaven Bilic di situs resmi klub.
"Lanzini mengalami banyak kemajuan dan mungkin akan siap lawan Southampton (29/12)," tambahnya.
Kembalinya dua pemain ini diharapkan mampu mengembalikan penampilan The Hammers seperti pada awal musim lalu. Saat itu, Andy Carrol dkk sempat nangkring di papan atas klasemen dan juga mengalahkan tim kuat seperti Arsenal, Liverpool, Man City dan Chelsea. [initial]
Baca Juga
- Arsenal Rencanakan Transfer Danilo Pereira dari Porto
- Rooney: Kepercayaan Diri United Sedang Menurun
- Redknapp: Chelsea Bisa Tunjuk John Terry Sebagai Manajer
- Guardiola Lebih Pilih Manchester United Timbang City
- Eks Pemain Prediksi Van Gaal Dipecat Seperti Moyes
- Direktur PSG Pastikan Rabiot Tak ke Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
West Brom Sang Raja Clean Sheets
Liga Inggris 25 Desember 2015, 22:50 -
Liga Inggris 25 Desember 2015, 22:31

-
Jadwal TV : 26 - 31 Desember 2015
Jadwal Televisi 25 Desember 2015, 22:22
-
Liga Inggris 25 Desember 2015, 19:53

-
Juventus Tak Ijinkan Rugani ke Inggris
Liga Italia 25 Desember 2015, 19:25
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR