Bos asal Belanda rupanya amat tidak senang dengan rumor mengenai pemecatan dirinya, usai Manchester United gagal menang di enam laga terakhir.
Jelang laga Boxing Day akhir pekan ini, Van Gaal memutuskan hanya menjawab tiga pertanyaan dari media, sebelum pergi dan mengucapkan selamat Natal pada para jurnalis.
Wilkins lantas mengatakan pada talkSPORT: "Media di negara ini amat intens. Saya kira Van Gaal tak terlalu siap dengan apa yang akan dikatakan dan ditulis mengenai dirinya di beberapa pekan terakhir. Anda harus punya mental yang kuat untuk bisa berada di Old Trafford. Anda diwajibkan menang dan bermain dengan gaya tertentu.
"Tidak cukup bagi United untuk hanya ada di empat besar atau bahkan di puncak klasemen, mereka harus bermain dengan cara yang membuat fans puas. Saya bisa melihat perubahan akan terjadi - saya sebelumnya mengira mereka akan memberikan lebih banyak waktu pada David Moyes, jadi hal yang sama bisa terjadi pada Van Gaal.
"Mereka adalah klub besar dan mereka ingin mempertahankan reputasi tersebut, mereka tidak bisa terus melorot di liga." [initial]
Baca juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
West Brom Sang Raja Clean Sheets
Liga Inggris 25 Desember 2015, 22:50 -
Juventus Tak Ijinkan Rugani ke Inggris
Liga Italia 25 Desember 2015, 19:25
-
Rooney: Kepercayaan Diri United Sedang Menurun
Liga Inggris 25 Desember 2015, 17:00
-
Guardiola Lebih Pilih Manchester United Timbang City
Liga Inggris 25 Desember 2015, 16:20
-
Eks Pemain Prediksi Van Gaal Dipecat Seperti Moyes
Liga Inggris 25 Desember 2015, 16:00
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR