Bola.net - - Saga transfer Dimitri Payet akhirnya menemui kejelasan setelah West Ham setuju melepas playmaker 29 tahun itu ke mantan klubnya, Marseille.
Lewat laman dan akun Twitter resmi mereka, West Ham menyatakan sudah menemui kesepakatan dengan kubu Marseille soal transfer Payet dengan banderol mencapai 25 juta poundsterling.
West Ham United can confirm that a £25m fee has today been agreed for the transfer of Dimitri Payet to Olympique de Marseille#COYI pic.twitter.com/U99Cl6cEdO
— West Ham United (@WestHamUtd) January 29, 2017
West Ham bisa dibilang mendapat untung dari kesepakatan ini karena mereka 'hanya' mengeluarkan uang senilai 10,7 juta poundsterling ketika mendatangkan Payet dari Marseille musim panas 2015 lalu.
Payet menjalani karier cemerlang di musim pertamanya bersama The Hammers. Penampilan apik ini mengantarnya menjadi andalan di timnas Prancis untuk ajang Euro 2016.
Pertengahan Januari lalu, manajer Slaven Bilic mengungkapkan bahwa Payet sudah ingin hengkang. Setelah melalui proses yang cukup alot, akhirnya Payet kembali ke Marseille.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
West Ham Setuju Lepas Payet ke Marseille
Liga Inggris 30 Januari 2017, 01:10
-
Bojan Lanjutkan Petualangan ke Mainz
Liga Eropa Lain 30 Januari 2017, 00:48
-
West Ham Resmi Dapatkan Snodgrass
Liga Inggris 28 Januari 2017, 06:29
-
Tiba di Roma, Grenier Segera Gabung Giallorossi
Liga Italia 28 Januari 2017, 04:04
-
M'Baye Niang Resmi Gabung Watford
Liga Inggris 27 Januari 2017, 01:12
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR