Willian baru bermain selama tujuh bulan semenjak direkrut oleh Anzhi di bulan Januari, namun kondisi klub yang memburuk membuatnya tak menyia-nyiakan tawaran dari London.
"Kesan saya mengenai Mourinho amat positif," tutur Willian pada situs resmi FIFA.
"Ia adalah salah satu pelatih terbaik di dunia dan menyebut ia amat senang saya datang ke Chelsea. Ia amat senang dengan cara saya bermain. Kami banyak bicara dan itu sangat membantu saya. Saya banyak belajar," tutup sang pemain.
Baru berusia 25 tahun, Willian musim ini sudah dipecaya bermain sebanyak 21 kali oleh Chelsea dan ia mencetak 2 gol serta enam assist. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benfica Sempat Inginkan Duo Chelsea Jadi Bagian Transfer Matic
Liga Inggris 16 Januari 2014, 19:18
-
Marko Marin Enggan Kembali ke Chelsea
Liga Inggris 16 Januari 2014, 18:27
-
Kembali ke Chelsea, Inilah Target Nemanja Matic
Liga Inggris 16 Januari 2014, 17:14
-
Baru Gabung, Matic Siap Beraksi di Chelsea
Liga Inggris 16 Januari 2014, 16:58
-
Diintai Chelsea, PSG Latah Dekati Markovic
Liga Champions 16 Januari 2014, 14:01
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR