Bola.net - - Jack Wilshere dikabarkan sudah mengatakan pada sosok terdekatnya bahwa ia akan kembali fit di awal musim anyar Premier League, menurut Daily Star.
Namun pemain Inggris, yang menghabiskan musim lalu sebagai pemain pinjaman di Bournemouth, masih belum menggelar negosiasi dengan terkait kontrak baru, meski kontraknya sekarang akan habis tahun depan.
Wilshere mengalami retak tulang di kaki kirinya usai bertabrakan dengan striker Tottenham, Harry Kane, pada April silam.
Ia tidak ikut dalam rombongan Gunners yang tengah melakukan pra-musim ke Australia dan Tiongkok, demi melanjutkan proses pemulihan di London Colney.
Jack Wilshere
Pemain 25 tahun terus menunjukkan tanda-tanda positif dan ia kemudian mengatakan pada sosok terdekatnya bahwa ia siap bermain untuk Arsene Wenger di Community Shield, di mana tim akan menghadapi Chelsea dalam tiga pekan mendatang.
Namun demikian, kecil kemungkinan Wenger akan langsung memasukkan Wilshere, yang masa depannya tengah diragukan, ke tim utama.
Sang gelandang sendiri belum lama ini dikaitkan dengan rencana transfer ke klub Serie A, Sampdoria.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robson Minta Arsenal Relakan Giroud Pergi
Liga Inggris 14 Juli 2017, 15:00
-
Lacazette Disebut Mirip Wright, Ini Komentar Merson
Liga Inggris 14 Juli 2017, 14:30
-
Merson Prediksi Lacazette Bersinar di Arsenal
Liga Inggris 14 Juli 2017, 12:55
-
Merson Ragu Alexis Sanchez Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 14 Juli 2017, 12:48
-
Merson: Arsenal Belum Cukup Bagus Untuk Jadi Juara
Liga Inggris 14 Juli 2017, 12:39
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR