The Gunners, yang masih punya satu laga sisa lebih banyak, tertinggal 11 angka di belakang Leicester City yang ada di puncak klasemen.
Spekulasi mengenai masa depan Wenger kian menghangat, usai di delapan laga terakhir Arsenal hanya mampu menang satu kali.
Wright lantas mengatakan pada Express: "Saya kira jika mereka menutup musim ini, terutama melihat bagaimana Leicester dan Tottenham ada di atas mereka. Selain itu tim juga tersingkir di Liga Champions dan Piala FA dan jika mereka hanya finish di posisi tiga atau empat lagi, suporter akan mulai berbalik pada sang manajer."
"Semakin ada banyak orang yang ingin bos keluar, ketimbang yang ingin dia bertahan. Saya tidak yakin apakah ia akan bertahan di sana musim panas nanti, ini tergantung apakah mereka memenangkan liga atau tidak."
"Saya kira itu akan sulit. Saya kira akan terjadi perubahan. Di satu momen, ini memang harus terjadi dan saya kira itulah yang akan terjadi pada Arsenal." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Pantau Joshua Kimmich di Munchen
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 23:27
-
Patrick Kluivert Berambisi Latih Barcelona
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 23:08
-
Brewokan, Ranfinha Kembali Berlatih Bersama Barca
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 23:05
-
Bikin Blunder Lawan Barca, Koscielny Dicap Kriminal
Liga Champions 17 Maret 2016, 21:21
-
Tepis Rumor Barca, Alaba Nego Kontrak di Bayern
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 20:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR