bertandang ke Camp Nou untuk melakoni laga leg kedua Barcelona. Mereka bertekad untuk bisa mengejar defisit dua gol dari kekalahan di leg pertama lalu. The Gunners sebenarnya bisa memulai laga dengan baik.
Sayangnya, pertahanan Arsenal rontok justru berkat ulah bek mereka yang berpengalaman, Koscniely. Bek asal Prancis itu mencoba membawa bola sendiri dari lini belakang ke tengah. Bola akhirnya direbut pemain Blaugrana dan sesaat kemudian Neymar bisa memanfaatkan kesalahan tersebut menjadi sebuah gol. Gol itu sendiri menjadi pembuka bagi dua gol lainnya sehingga The Gunners akhirnya tumbang 3-1.
"Apa yang dilakukan oleh Koscielny? Ia berlari keluar dari lini belkang dan mencoba melewati dua atau tiga pemain. Barcelona itu selalu berhasil merebut bola kembali dari musuhnya. Peluang itu dihadiahkan pada mereka," ketus Mills pada BBC Sport.
"Itu adalah tindakan kriminal. Anda tak bisa melakukan hal itu lawan Barcelona. Ia telah menyebabkan musnahnya peluang timnya lolos ke babak berikutnya," tambahnya. [initial]
Baca Juga:
- Elneny Nodai Statistik Apik Barcelona
- Insting Pembunuh Suarez Sedang Optimal
- Rekor Liga Champions, 9 Gol Messi vs Arsenal
- Lauren: Arsenal Kini Cuma Pikirkan Uang
- Rutinitas Arsenal, Kandas di 16 Besar
- Iwobi: Main Lawan Barca Rasanya Seperti Mimpi
- Barcelona, Rekor 9 Musim Perempat Final UCL
- Mourinho: Inilah Alasan Tim Premier League Kesulitan di Eropa
- Wright: Wenger Bisa Jadi Digantikan Mourinho
- Rekor Barca Tak Penting untuk Alves
- Alves: Pernainan Trio MSN Memang Berseni Tinggi
- Enrique: Mascherano Vital untuk Barcelona
- Ferdinand: Wenger Harus Balas Kritik dengan Trofi
- Wright: Nihil Trofi, Wenger Harus Mundur
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barcelona Pantau Joshua Kimmich di Munchen
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 23:27
-
Patrick Kluivert Berambisi Latih Barcelona
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 23:08
-
Brewokan, Ranfinha Kembali Berlatih Bersama Barca
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 23:05
-
Bikin Blunder Lawan Barca, Koscielny Dicap Kriminal
Liga Champions 17 Maret 2016, 21:21
-
Tepis Rumor Barca, Alaba Nego Kontrak di Bayern
Liga Spanyol 17 Maret 2016, 20:33
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR