Bola.net - - Legenda , Ian Wright, mengklaim bahwa pemain yang belum lama ini kembali fit, Danny Welbeck, akan membuat Arsene Wenger tak perlu membeli striker baru di bursa Januari.
Welbeck masuk sebagai pemain pengganti di pertandingan antara Arsenal dan Preston di Piala FA, yang dimenangkan Gunners 2-1 dan sekaligus menjadi penampilan perdana sang bomber musim ini.
Ian Wright
Dan pada Football Insider, Wright mengatakan: "Saya kiar itu akan cukup sekarang, untuk memanaskan persaingan di dalam tim. Semoga Danny akan bisa terus fit hingga akhir musim, karena ia pasti akan memberikan kontribusi berupa gol untuk tim."
Welbeck sendiri mampu tampil bagus di duel melawan Preston pekan lalu, meski ia akhirnya tak sanggup menutup laga comeback-nya dengan mencatatkan nama di papan skor.
Arsenal, yang tengah duduk di peringkat lima klasemen sementara musim ini dengan 41 poin, akan bermain melawan Swansea di pertandingan mereka berikutnya akhir pekan nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Gol Terfavorit Henry Bersama Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2017, 21:06
-
Atletico Berniat Pinang Alexis Sanchez
Liga Spanyol 9 Januari 2017, 17:56
-
Keown: Giroud Kini Amat Penting untuk Wenger
Liga Inggris 9 Januari 2017, 14:49
-
Giroud Pede Dapat Kontrak Baru di Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2017, 14:25
-
Merson: Harusnya Kontrak Sanchez Sudah Selesai Lama
Liga Inggris 9 Januari 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR