Wenger dikenal sebagai pelatih yang amat disiplin soal nutrisi dan stamina pemain, hingga ia mampu menyulap Arsenal menjadi tim juara Liga Inggris, tak lama setelah kedatangannya ke klub.
Dan Wright merupakan salah seorang pemain yang merasakan sentuhan tangan dingin Wenger, usai manajer Prancis meminta bomber Inggris itu berlatih di Prancis guna meningkatkan staminanya.
Wright mengatakan pada The Sun: "Ia mengirimkan saya ke kamp latihan di Prancis Selatan, dengan ahli kebugaran Tiburce Darou. Darou membuat saya melakukan berbagai hal yang tidak pernah saya pikirkan, seperti berlari di pasir, bermain sepakbola di pasir, berenang, dan bermain basket."
"Seperti berlatih sepekan bersama Yoda (tokoh dalam film Star Wars-red)."
"Itu adalah sebuah ujian stamina. Saya sudah berusia 32 ketika Wenger datang, namun masih ingin meraih trofi. Wenger ingin bukti. Saya ingin kembali dengan lebih fit dan lebih kuat dari sebelumnya, berkat Wenger. Saya masih bermain untuk Inggris di usia 34 dan bergabung dengan West Ham." [initial]
(sun/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Chelsea
Liga Inggris 22 September 2016, 16:05
-
Prediksi Arsenal vs Chelsea 24 September 2016
Liga Inggris 22 September 2016, 16:00
-
Chelsea, Arsenal, dan City Ikut Buru Kessie
Liga Inggris 22 September 2016, 14:42
-
Barcelona Nantikan Reaksi Bellerin
Liga Spanyol 22 September 2016, 14:32
-
Wright: Wenger Siapkan Latihan ala Star Wars
Liga Inggris 22 September 2016, 12:28
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR