
Bola.net - - Akhir musim ini, Xabi Alonso memutuskan akan gantung sepatu. Mengenang perjalanan kariernya sejauh ini, ia mengatakan Liverpool adalah klub di mana ia memulai segalanya.
Gelandang 35 tahun tersebut memulai kariernya bersama Real Sociedad sebelum akhirnya gabung dengan Liverpool pada tahun 2004. Bersama The Reds, pemain asal Spanyol tersebut pernah mengalami momen yang tak akan terlupakan yaitu ketika menjadi juara Liga Champions pada tahun 2005 setelah mengalahkan AC Milan di Istanbul.
Alonso kemudian pindah ke Real Madrid pada 2009 dan kemudian menghabiskan kariernya di Bayern Munchen sejak 2014. Pada akhir musim ini, Alonso mengaku akan gantung sepatu.
Menyusul keputusan Alonso tersebut, Liverpool turut mengenang masa-masa indah di masa silam. Mantan kapten Liverpool, Steven Gerrard juga tak luput memberikan tribute untuk mantan rekannya tersebut.
⚽ @XabiAlonso - a man you don't want to face from 25 yards. pic.twitter.com/L67DvubKdB
— Liverpool FC (@LFC) March 9, 2017
A post shared by Steven Gerrard (@stevengerrard) on
Anfield, where everything started... YNWA https://t.co/mCZazvFFJQ
— Xabi Alonso (@XabiAlonso) March 10, 2017
"Masa saya di Inggris sangat luar biasa. Waktu itu saya masih 22 tahun dan pengalaman pertama saya hidup sendiri dan di kota yang bukan kota saya kelahiran saya. Hingga akhirnya saya hidup dengan keluarga dan saya tahu segalanya dari lingkungan," kenang Alonso dalam jumpa pers ketika Munchen akan menghadapi Eintracht Frankfurt.
"Ketika saya sudah dewasa dan saya menyadari tahun pertama di Liverpool terasa spesialnya dengan semua sejarah dan tradisi klub ini. Sejak awal Anda akan menyadari betapa besarnya klub ini," sambungnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp: Liverpool Rindukan Lovren
Liga Inggris 11 Maret 2017, 19:10
-
Klopp Bantah Rumor Hart Ke Liverpool
Liga Inggris 11 Maret 2017, 18:10
-
Klopp : Burnley Bukan Lawan Yang Enteng
Liga Inggris 11 Maret 2017, 15:50
-
Tolak Juventus, Liverpool Segera Perpanjang Kontrak Emre Can
Liga Inggris 11 Maret 2017, 15:10
-
MU, Liverpool dan Chelsea Berebut Wonderkid MLS
Liga Inggris 11 Maret 2017, 03:41
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR