Pada laga yang digelar di Old Trafford tersebut, The Citizens unggul lebih dahulu lewat gol Sergio Aguero. Namun tuan rumah mampu membalas empat gol sebelum Aguero kembali memperkecil kedudukan jelang laga berakhir.
Meskipun mengakui bahwa timnya bermain lebih baik di awal-awal pertandingan, Zabaleta juga mengakui bahwa timnya gagal tampil bagus di sisa waktu pertandingan dan justru terbawa ritme permainan The Red Devils.
"Hari yang mengecewakan bagi kami. Terkadang sulit untuk memahami mengapa kami bisa bermain sangat baik di 20 menit dan saat mereka menyamakan kedudukan, kami jadi tim yang berbeda," ujarnya.
"Kami tak memiliki reaksi apapun dan babak kedua kami benar-benar tampil buruk. Kami bisa bermain lebih baik, tapi kenyataannya kami tak bermain begitu baik. Kami jauh dari performa terbaik kami. Kini tersisa enam laga, kami tahu akan sulit untuk menjuarai Premier League, dan sekarang kami fokus untuk empat besar," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kans Juara Habis, Hart Kini Incar Posisi Tiga
Liga Inggris 13 April 2015, 21:31
-
Kalah Dari MU, Hart Masih Sakit Hati
Liga Inggris 13 April 2015, 21:10
-
Zabaleta Akui City Tampil Sangat Buruk di Old Trafford
Liga Inggris 13 April 2015, 19:11
-
'City Harus Mulai Khawatirkan Soton, Spurs dan Liverpool'
Liga Inggris 13 April 2015, 18:51
-
Usai Hantam City, Young Sebut Ruang Ganti Pemain MU 'Pecah'
Liga Inggris 13 April 2015, 18:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR