The Blues menang atas Norwich pekan lalu dan meraih kemenangan perdana sejak pertengahan Oktober. Hasil itu membuat mereka naik ke peringkat 15, meski masih tertinggal 12 poin dari empat besar, namun tim sudah menunjukkan peningkatan permainan.
"Sejak beberapa pekan silam, kami sudah bermain lebih bagus. Kami tahu kami tidak ada di posisi yang baik, namun kami punya spirit yang hebat dan ingin terus seperti ini. Ketika kami menang, kami merasa bahagia dan ketika kami kalah, kami selalu bersatu. Itu hal yang bagus," tutur Zouma pada reporter.
"Kami harus berterima kasih pada fans, karena mereka selalu ada di belakang kami. Saya berharap kami bisa memenangkan banyak pertandingan di masa mendatang.
"Kami adalah klub yang bagus dan besar dan bersama-sama, kami bisa melakukan apapun yang kami mau. Melawan Norwich, kami menunjukkan bahwa karakter kami masih ada dan ketika itu terjadi, kami bisa mengalahkan siapapun." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ivanovic Minta Chelsea Benahi Performa Tandangnya
Liga Champions 24 November 2015, 22:56
-
Mourinho Masih Percaya Chelsea Bisa Tembus Peringkat Empat
Liga Inggris 24 November 2015, 22:47
-
Milner: Laga Kandang Liverpool Buat Kami Kecewa
Liga Inggris 24 November 2015, 19:55
-
Mourinho Percaya Diri Bisa Kalahkan Maccabi
Liga Champions 24 November 2015, 15:18
-
Pelatih Maccabi: Jangan Pikirkan Problem Chelsea
Liga Champions 24 November 2015, 15:06
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR