The Blues memulai musim baru dengan hasil yang mengecewakan. Mereka hanya sanggup mengoleksi empat poin saja dari empat pertandingan. Kini Chelsea harus puas menghuni peringkat 13 di Premier League.
Yang terbaru pasukan Jose Mourinho harus menanggung malu di Stamford Bridge setelah dikalahkan Crystal Palace dengan skor 2-1. Zouma pun ingin mendapatkan hasil yang lebih baik di pertandingan selanjutnya.
"Kadang-kadang kami kebobolan gol dan kadang-kadang kami tidak, tapi kami tahu kami belum bertahan dengan baik dan kami harus memperbaiki itu. Saya seorang bek jadi saya sangat kecewa dan sangat sedih untuk itu," kata Zouma di situs resmi Chelsea.
"Kami harus berbicara satu sama lain dan akan sangat terkonsentrasi di laga dan juga latihan. Kami memiliki tim yang kuat dan kami harus menunjukkan itu di lapangan. Kami hanya bisa berpikir tentang memenangkan pertandingan berikutnya dan tidak kebobolan. Saya harap kami akan kembali lebih kuat dalam dua pekan."[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nantes Sepakat Lepas Papy Djilobodji ke Chelsea
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 21:27
-
Lamban, Matic Disebut Bisa Bahayakan Pertahanan Chelsea
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 17:46
-
Bates Sebut Chelsea Tengah Alami Krisis
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 14:13
-
Juve: Tak Ada 109 Juta Pounds, Pogba Tak ke Chelsea
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 11:18
-
Legenda MU: Kalah, Pemain Chelsea Perlu Ditampar
Liga Inggris 31 Agustus 2015, 11:12
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR