Bola.net - AC Milan sudah memulai latihan pramusim bersama pelatih Stefano Pioli untuk menatap kompetisi 2023/2024. Bos Rossoneri, Gerry Cardinale, hadir dan menyampaikan beberapa kata.
Penguasah asal Amerika ini adalah chief dari RedBird, yang mengakuisisi saham mayoritas Milan dari Elliott Management senilai €1,2 miliar pada Agustus 2022.
Cardinale memicu beberapa kontroversi. Itu termasuk pemecatan sang legenda Paolo Maldini dan Ricky Massara dari posisi direktur, juga penjualan Sandro Tonali ke Newcastle.
"Doa terbaik saya untuk Anda, Stefano, dan untuk tim di awal musim baru ini," buka Cardinale dalam sambutannya di Milanello, Senin (10/7/2023) waktu setempat, seperti dikutip Football Italia.
Saya Bekerja Tak Kenal Lelah
Some action ⚽#SempreMilan #ACMPreseason pic.twitter.com/YbJ6MAOqWX
— AC Milan (@acmilan) July 10, 2023
"Saya ingin kalian tahu bahwa saya bekerja tak kenal lelah guna memastikan kalian dibangun untuk kesuksesan," lanjut Cardinale.
"Saya ingin memenangi segalanya, dan kita takkan bisa melakukan itu jika kita tidak punya sebuah proyek untuk dibangun."
"Percayalah pada saya dan tim saya."
"Kami berharap banyak pada Anda, pada pemain, dan dukungan para suporter kita yang fantastis. Thank you, my friend," pungkasnya.
Laga-laga Pramusim AC Milan

AC Milan akan memainkan sejumlah laga pramusim sebagai persiapan untuk kompetisi 2023/2024. Sejauh ini, ada empat laga yang sudah terjadwal.
23 Juli 2023: Real Madrid vs AC Milan (Soccer Champions Tour, Amerika Serikat)
28 Juli 2023: Juventus vs AC Milan (Soccer Champions Tour, Amerika Serikat)
2 Agustus 2023: AC Milan vs Barcelona (Soccer Champions Tour, Amerika Serikat)
9 Agustus 2023: Monza vs AC Milan (Trofeo Silvio Berlusconi)
Sumber: Football Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penampilan tak Sesuai Ekspektasi, De Ketelaere Masuk Daftar Jual AC Milan
Liga Italia 11 Juli 2023, 20:41
-
Ibrahimovic Pensiun, Milan Kini Butuh Striker Baru
Liga Italia 11 Juli 2023, 13:23
-
AC Milan Menatap Musim Baru, Gerry Cardinale: Percayalah pada Saya
Liga Italia 11 Juli 2023, 09:59
-
Target AC Milan Musim 2023/2024: Bersaing di Italia dan Eropa
Liga Italia 11 Juli 2023, 09:38
-
AC Milan Lepas Daniel Maldini ke Empoli
Liga Italia 11 Juli 2023, 09:07
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR