Menurut sang agen, Roma sudah menghubungi pihaknya.
"Ada beberapa klub yang mengejarnya. Dia merupakan tipe penyerang yang disukai banyak klub, termasuk di Italia," papar agen David Pantak seperti dikutip Football Italia.
"Sudah ada kontak dengan beberapa direktur klub, termasuk dari Roma. Namun, saya tak bisa mengungkapkan lebih jauh."
Milik mengemas 21 gol dan 7 assist dalam 31 penampilan bersama Ajax di Eredivisie 2015/16. Dia ingin semua pembicaraan tentang transfer dilakukan setelah EURO 2016 saja.
"Milik meminta saya untuk tidak membahas transfer sampai selesainya Piala Eropa. Dia ingin fokus (memperkuat Polandia). Pembicaraan apapun yang dilakukan saat ini masih terlalu dini," pungkasnya.
Milik terikat kontrak dengan Ajax sampai Juni 2019. Ajax disebut-sebut memancang harga €20 juta untuk bintang mudanya tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 26 Mei 2016, 15:00

-
Agen Arkadiusz Milik: Roma Sudah Hubungi Kami
Liga Italia 26 Mei 2016, 12:15
-
Agen: Roma Tertarik Pada Brozovic
Liga Italia 26 Mei 2016, 12:13
-
AS Roma Luncurkan Tawaran Pada Bek PSG
Liga Italia 25 Mei 2016, 17:00
-
Daripada Nainggolan, Candela Lebih Pilih Kehilangan Pjanic di Roma
Liga Italia 25 Mei 2016, 10:00
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR