Bola.net - - Massimiliano Allegri memberikan pendapatnya mengenai pertandingan Supercoppa Italiana. barusan kalah dari AC Milan dalam pertandingan yang harus ditentukan lewat adu penalti tersebut.
Ini sudah kedua kalinya Juventus kalah dalam ajang Supercoppa yang digelar di Qatar pada tengah musim. Pada 2014, Juve mengalami kekalahan dari Napoli, juga setelah melewati adu penalti. Allegri berharap kutukan Qatar itu akan berakhir.
"kami sudah kalah dua kali di Qatar, semoga yang ketiga nantinya akan lebih baik. Sebenarnya kami lebih suka menjalaninya pada pramusim ketimbang Desember. Kami masih memuncaki klasemen Serie A dan lolos ke fase knockout Liga Champions. Kami tidak kalah sepanjang 120 menit hari ini, dan di adu penalti, semua bisa terjadi," cetus Allegri kepada Rai Italia.
Allegri menambahkan bahwa Juve sebenarnya memang sengaja menghindari adu penalti. Namun penampilan mereka kurang bagus setelah mencetak gol lewat Chiellini.
"Kami sudah berusaha keras agar laga tidak berlanjut ke adu penalti. . Tapi setelah mencetak gol, permainan kami selalu mundur dan itu yang mengubah pertandingan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic: Forza Milan, Juara Supercoppa Italiana 2016
Liga Italia 24 Desember 2016, 20:55
-
Milan Kalahkan Juve via Adu Penalti, Donnarumma Dapat Pelukan dari Buffon
Liga Italia 24 Desember 2016, 19:59
-
Allegri: Tahun 2016 Sudah Luar Biasa
Liga Italia 24 Desember 2016, 16:30
-
Supercoppa Italiana 2016, Trofi Paling Spesial Bagi Galliani
Liga Italia 24 Desember 2016, 12:45
-
Allegri Marah Dengan Performa Juventus
Liga Italia 24 Desember 2016, 11:00
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR