
Bola.net - - Gianluigi Donnarumma mengungkapkan mendapatkan pelukan dan ucapan selamat dari kiper Juventus Gianluigi Buffon setelah AC Milan menjadi juara Supercoppa Italiana 2016.
Gelar Supercoppa Italiana yang baru saja diraih AC Milan tersebut terasa sangat spesial bagi Donnarumma. Sebab, gelar itu adalah gelar pertama yang diraih kiper 17 tahun tersebut.
Donnarumma yang bermain sejak menit pertama dalam final menghadapi Juventus yang digelar di Doha, Qatar, Jumat , menjadi pahlawan kemenangan Milan di babak adu penalti. Ia sukses menghentikan tembakan Paolo Dybala sehingga timnya menang dengan skor 3-4.
"Setelah pertandingan, ia [Buffon] memeluk saya dan memberikan selamat atas trofi pertama saya. Kami bekerja sangat keras dan banyak mengalami perbaikan, kemenangan ini berkat semua kerja keras itu," kata Donnarumma seperti dikutip dari Football Italia.
"Saya tak bisa menunggu menikmati hari Natal bersama keluarga dan kembali ke selatan," sambungnya.
Baca Juga:
(foti/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic: Forza Milan, Juara Supercoppa Italiana 2016
Liga Italia 24 Desember 2016, 20:55
-
Milan Kalahkan Juve via Adu Penalti, Donnarumma Dapat Pelukan dari Buffon
Liga Italia 24 Desember 2016, 19:59
-
Allegri: Tahun 2016 Sudah Luar Biasa
Liga Italia 24 Desember 2016, 16:30
-
Supercoppa Italiana 2016, Trofi Paling Spesial Bagi Galliani
Liga Italia 24 Desember 2016, 12:45
-
Allegri Marah Dengan Performa Juventus
Liga Italia 24 Desember 2016, 11:00
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR