Allegri kecewa karena Juventus sebenarnya memiliki lebih banyak peluang menang jika dibanding Napoli. Juve memang sudah nyaris menang, baik ketika masih di babak tambahan maupun di babak adu penalti.
"Kedua tim menampilkan permainan terbuka. Sayangnya, kami kebobolan dua menit sebelum pertandingan berakhir. Lalu kami memiliki tiga kesempatan menang dalam adu penalti dan semuanya gagal," keluh Allegri kepada Rai Sport.
Allegri mengatakan bahwa Juve harusnya bisa tampil lebih ngotot mempertahankan keunggulan pada menit-menit akhir. Namun ia juga memahami jika para pemain Juve sudah mengalami kelelahan.
"Kami kesulitan pada babak pertama, lalu kebobolan setelah kalah duel bola di tengah. Harusnya kami tampil lebih baik. Kami lalu berusaha menaikkan tempo, dan itu sulit melawan tim seperti Napoli. Kami juga sudah mulai lelah, tapi kami harusnya tampil lebih ngotot pada menit-menit akhir." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli, Dua Kali Taklukkan Bianconeri, Dua Trofi
Liga Italia 23 Desember 2014, 07:54
-
Gelar Non-Liga ke-10 Buat Rafa
Liga Italia 23 Desember 2014, 07:49
-
Kecewa, Buffon Tetap Puji Napoli
Liga Italia 23 Desember 2014, 06:51
-
Higuain: Napoli Bisa Kalahkan Siapa Saja
Liga Italia 23 Desember 2014, 06:16
-
Allegri Jelaskan Alasan Tarik Keluar Pirlo
Liga Italia 23 Desember 2014, 06:13
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR