
Bola.net - - Pelatih , Massimiliano Allegri sangat tidak puas dengan performa anak asuhnya hingga giornata ke-8 Serie A. Bahkan, ia mulai pesimis dengan peluang Juve bisa meraih scudetto pada musim 2017/18 ini.
Saat ini Juve memang masih tertinggal di posisi klasemen dari Napoli dan Inter Milan. Bianconeri baru mendapatkan 19 poin dari delapan laga. Sementara, Napoli untuk sementara berada di puncak dengan 24 poin.
"Ini adalah momen yang menentukan sebuah pertandingan. Jika Anda kehilangan poin di kandang dan satu poin di tandang pada akhirnya Anda tidak akan bisa memenangkan scudetto," ucap Allegri dikutip dari Soccerway.
Ungkapan tersebut diucapkan oleh Allegri usai timnya kalah dari Lazio dengan skor 2-1 hari Minggu (15/8) dini hari WIB. Ini adalah kekalahan pertama Juve di laga kandang setelah 57 pertandingan di semua kompetisi.

Sebelumnya, Gianluigi Buffon dan kolega juga sudah kehilangan poin saat melawat ke kandang Atalanta. Sempat unggul dua gol, Juve harus puas bermain dengan skor imbang 2-2 di Stadio Atleti Azzurri d'Italia.
"Kami sudah memiliki peringatan pada pertandingan melawan Torino, Sassuolo dan Atalanta. Kami kehilangan kosentrasi dan kami harus membayarnya dengan harga yang mahal pada pekan-pekan selanjutnya."
"Antara laga di Bergamo dan hari ini, kami sudah kehilangan lima poin dan kami belum menyadari bahwa untuk memenangkan scudetto Anda harus bertarung setiap hari," tutup Allegri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toni: Ronaldo dan Messi Juga Dikritik
Liga Italia 16 Oktober 2017, 20:53
-
Meski Tengah Seret Gol, Higuain Diyakini Bisa Cetak 30 Gol Musim Ini
Liga Italia 16 Oktober 2017, 20:14
-
Toni Yakin Higuain Tidak Dalam Masa Krisis
Liga Italia 16 Oktober 2017, 19:42
-
Barca dan Madrid Rebutkan Jasa Bentancur
Liga Spanyol 16 Oktober 2017, 19:04
-
Barzagli Minta Juventus Perbaiki Mentalitas
Liga Italia 16 Oktober 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR