Saat ini Juventus memang sendirian memuncaki klasemen sementara. Bianconeri unggul tujuh poin dari AS Roma yang menempati posisi kedua.
Meski banyak pihak yang mengklaim Juventus telah mengakhiri kompetisi musim ini, namun itu tak berlaku bagi Allegri.
"Saat ini saya mendengar dan membaca bahwa Juventus telah memenangi scudetto. Juventus jelas belum memenangi scudetto," ujarnya.
"Semua hal masih mungkin terjadi, kami harus tenang menghadapi laga-laga di depan kami. Tapi, dengan determinasi dan dengan saling pengertian bahwa kami belum meraih apapun. Jadi tak ada kepastian bahwa saat ini Juventus telah juara," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Piero: Juve vs Milan Seperti Federer vs Nadal
Liga Italia 6 Februari 2015, 22:42 -
Del Piero Mengaku Nyaris ke AC Milan
Liga Italia 6 Februari 2015, 22:34 -
Conte Bantah Akan Mundur Dari Jabatan Pelatih Italia
Liga Italia 6 Februari 2015, 21:13 -
Allegri: AC Milan Dibangun Untuk Berburu Tiket Eropa
Liga Italia 6 Februari 2015, 21:00 -
Allegri Enggan Pandang AC Milan Sebelah Mata
Liga Italia 6 Februari 2015, 20:47
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR