Juventus sukses merajai Serie A dalam lima musim terakhir dengan raihan lima scudetto. Musim ini Leonardo Bonucci dkk juga kembali menjadi kandidat utama setelah mereka kedatangan beberapa pemain bintang.
Dan perjalanan mereka untuk mewujudkan itu sudah tampak setelah meraih kemenangan tipis 2-1 atas Fiorentina di pertandingan pertama Serie A musim ini.
"Scudeto keenam akan menjadi sebuah legenda, jadi itu tujuan kami. Setelah itu ada Coppa Italia, Liga Champions dan Piala Super Italia. Target sebenarnya adalah untuk memperbaiki apa yang telah kami lakukan di masa lalu," ujarnya.
"Saya akan membuat pilihan berdasarkan setiap pertandingan tunggal. Setelah jeda internasional, kami akan memiliki delapan pertandingan selama satu bulan dan saat itulah kami perlu semua pemain dalam kondisi bagus," sambungnya.
"Tujuannya adalah selalu untuk mencapai puncak fisik, mental dan taktis pada bulan Maret. ini musim yang bahkan jauh lebih penting," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Higuain Antusias Dengan Pendukung Juventus
Liga Italia 21 Agustus 2016, 22:53
-
Chelsea Coba Rayu Mandzukic Hengkang dari Juventus
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 18:18
-
Debut dan Gol Higuain Beri Juve Start Indah
Galeri 21 Agustus 2016, 18:07 -
Chelsea Kini Inginkan Chiellini
Liga Inggris 21 Agustus 2016, 15:49
-
Marotta: Cuadrado Masuk, Zaza Keluar
Liga Italia 21 Agustus 2016, 09:09
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR