Bola.net - - Pelatih , Massimiliano Allegri, mengaku dirinya belum bisa memastikan siapa duet penyerang yang akan ia mainkan di laga big match lawan AS Roma hari Minggu besok.
Saat ini, lini serang Bianconeri diperkuat oleh tiga penyerang jempolan. Gonzalo Higuain, Mario Mandzukic dan Paulo Dybala yang baru pulih dari cederanya.
Pulihnya Dybala sendiri membuat Allegri sedikit bingung menentukan formasi lini serang terbaik bagi timnya kontra Roma. Ia pun mengaku baru akan menentukan komposisi lini depan yang pas usai timnya menjalani sesi latihan terakhir sebelum laga tersebut digelar.
"Kami terlalu jauh dari pertandingsan, masih ada latihan hari ini dan juga latihan besok pagi. Kami bermain besok malam, jadi saya masih punya waktu untuk memikirkan tentang hal itu," ujarnya seperti dilansir Football Italia.
"Saya belum memutuskan, jujur saja. Bisa saja Dybala bermain dengan Higuain, tapi Higuain dan Mandzukic juga bisa bermain bersama. Kita akan lihat nanti."
"Saya harus mengevaluasi sedikit hari ini, tapi ketiganya bersama-sama adalah pilihan yang sulit," terang Allegri.
Baca Juga:
- Flashback: Juventus 1-2 Roma, Senyum Terakhir Serigala
- Flashback: Juventus 4-0 Roma, Penghancuran di Turin
- Juventus vs Roma Dari Kacamata Sang Mantan
- Juventus Ingin Jadi Klub Legendaris Musim Ini
- Perotti 'Ancam' Buffon
- Perotti dan Optimisme Tre Punti di Turin
- Sturaro Ingin Seumur Hidup di Juventus
- Prediksi Juventus vs AS Roma 18 Desember 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri: Laga Lawan Roma Tidak Krusial
Liga Italia 16 Desember 2016, 23:52
-
Allegri Masih Belum Tentukan Siapa Striker Yang Akan Main Lawan Roma
Liga Italia 16 Desember 2016, 23:21
-
Flashback: Juventus 1-2 Roma, Senyum Terakhir Serigala
Open Play 16 Desember 2016, 14:53
-
Flashback: Juventus 4-0 Roma, Penghancuran di Turin
Open Play 16 Desember 2016, 14:36
-
Juventus vs Roma Dari Kacamata Sang Mantan
Liga Italia 16 Desember 2016, 11:35
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR