Saat ini Allegri sedang memimpin pasukannya yang menjalani persiapan pramusim di Melbourne, Australia. Namun Juve sebenarnya tengah sibuk di lantai transfer dengan beberapa pemain yang berpotensi masuk dan keluar.
Salah satu yang muncul belakangan ini adalah rumor bahwa Real Madrid mulai masuk lagi dalam perburuan Paul Pogba. Sebelumnya peminat Pogba cuma Manchester United saja yang mengejar Pogba karena harganya yang sangat tinggi. Namun Allegri ogah berkomentar.
"Argumen soal transfer Pogba adalah topik yang tak akan saya bicarakan. Kami berada di Melbourne untuk berlatih dan mempersiapkan diri demi musim depan. Yang bisa saya katakan saat ini adalah mereka yang berada di Turin sudah menjalankan tugasnya dengan fantastis. Juve menjalani bursa transfer yang bagus," terang Allegri seperti dilansir Football Italia.
Juve diperkirakan masih akan melakukan beberapa transfer lagi. Selain membeli Gonzalo Higuain, Juve juga masih akan melepas beberapa pemain pelapis mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mascherano Segera Perpanjang Kontrak di Barca
Liga Spanyol 25 Juli 2016, 23:39
-
Milan Pertimbangkan Usung Caceres
Liga Italia 25 Juli 2016, 23:12
-
Inter Milan Tak Takut Juventus
Liga Italia 25 Juli 2016, 22:38
-
AC Milan Sudah Siapkan Pengganti Carlos Bacca
Liga Italia 25 Juli 2016, 20:46
-
Allegri No Comment Soal Transfer Pogba
Liga Italia 25 Juli 2016, 19:49
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR