Wilshere belakangan dikabarkan akan tersingkir dari tim utama Arsenal. Posisinya terancam setelah The Gunners mendatangkan Granit Xhaka. Apalagi ia selama ini kerap didera cedera panjang yang membuat penampilannya terus menurun.
Dikutip dari Telegraph, Roma akan berupaya untuk bisa meminjam Wilshere dengan durasi satu musim.
Ada dua langkah yang akan ditempuh oleh Roma untuk bisa meminjam pemain berusia 24 tahun ini. Pertama, Roma telah mengutus Franco Baldini, konsultan transfer Roma, untuk pergi ke London guna melobi Arsenal.
Jalan kedua adalah dengan mendelegasikan Wojciech Szczesny untuk merayu Wilshere. Szczesny adalah pemain Arsenal yang bergabung di Roma dengan status pinjaman. Ia bisa diandalkan untuk merayu Wilshere.
Roma butuh jasa Szczesny untuk menutup satu pos di lini tengah pasca hengkangnya Miralem Pjanic. Tanpa kehadiran pemain asal Bosnia, Roma nyatanya masih kesulitan pada awal musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pjanic Pede Segera Lakoni Debut Bersama Juve
Liga Italia 30 Agustus 2016, 23:41
-
AS Roma Juga Ingin Pinjam Jack Wilshere
Liga Italia 30 Agustus 2016, 18:54
-
Banjir 64 Gol di Dua Giornata Awal
Liga Italia 30 Agustus 2016, 13:50
-
Montella dan Mimpi Buruk Bernama Napoli
Liga Italia 30 Agustus 2016, 13:24
-
Buffon Tak Ingin Campuri Prahara Rumah Tangga AS Roma
Liga Italia 29 Agustus 2016, 18:13
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR