Bola.net - - Bergabung dengan Juventus merupakan impian gelandang Axel Witsel sejak musim lalu. Namun, Witsel kini justru sedang dibikin galau oleh tawaran masih dari klub asal Tiongkok.
Witsel saat ini sedang jadi incaran klub Tiongkok, Tianjin Quanjian. Mereka siap memberikan tawaran yang lebih mahal daripada yang disiapkan oleh Juventus kepada gelandang asal Belgia ini.
"Ini adalah pilihan yang sulit karena di satu sisi ada klub yang hebat di Eropa seperti Juventus. Tapi di sisi lain ada tawaran bagi keluarga saya dimana saya tidak bisa menolaknya," kata Witsel.
Kontrak Witsel dengan Zenit St Petersburg akan segera habis. Ia sudah tidak memiliki hasrat untuk menambah lagi durasi kontrak dengan klub asal Rusia. Untuk itu, ia sangat berharap bisa pindah di bulan Januari ini.
Witsel nampaknya lebih condong untuk berlabuh ke Tianjin dan melupakan impiannya bergabung dengan Juve. Ia mengucapkan terimakasih kepada para pemimpin Juve yang selama ini sudah bersikap bagi kepadanya.
"Pemimpin di Juventus selalu berpikiran layaknya lelaki kepada saya dan saya hanya bisa mengucapkan terimakasih kepada mereka."
"Saya akan memberikan dukungan untuk Juventus dan saya berharap mereka bisa memenangkan Liga Champions. Kemudian, siapa tahu, suatu ketikan di masa depan mungkin kami akan bertemu di jalan yang sama," tutup Witsel.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Axel Witsel Dibikin Galau Klub Tiongkok
Liga Italia 2 Januari 2017, 23:06
-
Pasang Harga Fantastis, Inter Kalahkan Juve Untuk Transfer Gagliardini
Liga Italia 2 Januari 2017, 22:37
-
Gagal Dapatkan Witsel, Juve Kembali Incar Gustavo
Liga Italia 2 Januari 2017, 21:00
-
Saingi Trio MSN, Juventus Inginkan Jasa Alexis Sanchez
Liga Italia 2 Januari 2017, 14:00
-
Lebih Dari Seribu Gol Tercipta di Serie A 2016
Liga Italia 1 Januari 2017, 11:21
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR