Barzagli bahkan yakin pertahanan Juventus bakal tetap solid musim ini.
"Setiap bek di tim kami mengawali karier dengan formasi empat bek. Kami memang menikmati bermain dengan tiga pemain belakang selama beberapa tahun terakhir, tapi berubah ke empat bek saya rasa takkan menjadi masalah," papar Barzagli seperti dilansir Football Italia.
"Dengan empat bek, beban bertahan setiap pemain jadi agak berkurang," imbuhnya.
Musim lalu, Juventus memiliki pertahanan terkuat di Serie A. Selama 38 giornata, mereka hanya kebobolan 23 kali.
Musim ini, Juventus mengawali perjalanan di Serie A dengan clean sheet, menang 1-0 atas tuan rumah Chievo. Berikutnya, 14 September mendatang, Bianconeri akan menjamu Udinese di Turin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Hebat Berkat Capello dan Van Basten
Liga Italia 6 September 2014, 23:25 -
Juventus Panggil Pulang Chiellini
Piala Eropa 6 September 2014, 22:09 -
Juventus Diklaim Siap Tampung Dani Alves
Liga Italia 6 September 2014, 21:53 -
Barzagli: Ganti Formasi Bek, Juventus Tetap Solid
Liga Italia 6 September 2014, 20:16 -
Storari Tak Laku, Sorrentino Tak Jadi ke Juventus
Liga Italia 6 September 2014, 19:35
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR