Pemain asal Swiss ini dilaporkan sudah mencapai kesepakatan awal akan berlabuh ke Giuseppe Meazza mulai musim depan. Namun Behrami akhirnya buka suara untuk memberikan klarifikasi.
"Sejujurnya saya belum berbicara dengan agen dan direktur di Napoli. Kami akan duduk bersama, berbicara dan saling mengerti yang harus di lakukan," ujarnya kepada CSR.
"Kami harus tetap tenang dan saling bertatap muka untuk mengutarakan kemauan masing-masing."
Behrami sendiri berhasil membuat 33 penampilan di semua ajang kompetisi yang diikuti Napoli musim ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maldini Nilai Galliani Selalu Inginkan Filippo Inzaghi
Liga Italia 28 Mei 2014, 21:53
-
Zanetti Dukung Ranocchia Jadi Kapten Inter
Liga Italia 28 Mei 2014, 21:04
-
Ancelotti Ogah Gembosi Serie A, Tapi Berpeluang Angkut Vidal
Liga Spanyol 28 Mei 2014, 19:03
-
Behrami Bantah Sudah Sepakat Gabung Inter
Liga Italia 28 Mei 2014, 17:50
-
Detail Jersey Home AS Roma 2014-15
Open Play 28 Mei 2014, 15:35
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR